Pada tanggal 29 September, Gereja merayakan Pesta Malaikat Agung: Santo Gabriel, Santo Mikael, dan Santo Rafael. Berikut adalah ‘profil’ singkat dari masing-masing Malaikat Agung tersebut. Santo GabrielArtinya ‘kekuatan dari Allah’. Ia adalah pelayan dan utusan Allah yang membantu kita untuk mengerti misteri dan kehendak Allah. Ia adalah pembawa warta keselamatan sekaligus memberikan penerangan ilahi sehingga … Lanjutkan membaca Malaikat Agung
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan